Kamis, 31 Oktober 2013

Cara Membuat Es Teler Yang Uenaaaakkk........!

Cara Membuat Es Teler



 Lumayan kalo mau buat penyegar yang satu ini di hari yang panas......



















Bahan-bahan :
- 1 kaleng kelapa muda (young coconut meat in syrup)
- 1 kaleng nangka (jack fruit in syrup)
- 1 sendok teh Vanili/Vanila
- 4 buah alpukat
- Gula pasir secukupnya
- 1/4 sendok teh garam halus
- 1 quart milk/susu Vitamin D (whole milk)
- Es batu secukupnya.

Cara bikin :
1. Tiriskan kelapa muda dan nangka (air/sirupnya jangan dibuang)
2. Potong-potong kelapa muda dan nangka sesuai selera
3. Campur kembali kelapa muda dan nangka yang sudah dipotong-potong bersama sirupnya tadi.
4. Belah alpokat dan keruk dengan menggunakan sendok lalu masukan kedalam campuran nangka dan kelapa muda.
5. Tambahkan susu, gula, vanili dan garam secukupnya.
6. Hidangkan dengan es batu.

Tidak ada komentar: